BAB II TINJAUAN PUSTAKA Mesin Pemecah Batu stone crusher
Jaw crusher merupakan mesin penekan compression dengan rasio pemecahan 6 1 Keuntungan yang diperoleh dari jaw crusher antara lain karena kesederhanaan konstruksinya ekonomis dan memerlukan tenaga yang relatif kecil Ukuran material yang dapat dipecah oleh crusher ini tergantung pada feed opening bukaan dan kekerasan batu yang akan dipecah Umumnya untuk material hasil peledakan